Selasa, 30 Mei 2017

Cara Sederhana Mengatasi Kulkas Tidak Dingin

Cara Sederhana Mengatasi Kulkas Tidak Dingin. Anda sebagai pengguna kulkas harus mengetahui penyebab-penyebab dari kulkas tidak dingin. Nah salah satunya yaitu dengan mengecek seluruh komponen apakah dalam kondisi baik alias tidak ada yang rusak. Tentu ini bukan masalah yang gampang jika anda bukanlah seorang teknisi, atau seseorang yang tidak mengetahui masalah kulkas.

Biasanya kerusakan pada kulkas itu terjadi karena terdapat tanda – tanda suara mesin berdengung rusak , evaporatornya bocor ketusuk benda tajam , dan secara tiba-tiba kulkas tidak dingin. pasti anda akan merasakan kepanikan pada diri anda jika mengalami kulkas anda seperti ini , karena makanan yang ada pada kulkas anda masih banyak dan jika anda takut kalau nantinya jadi busuk.

Sekarang anda tidak perlu panik lagi , karena pada artikel ini akan mengupas beberapa faktor yang dapat menyebabkan kulkas anda tidak bisa dingin lagi. Untuk jenis kulkas sendiri ada 2 macam , yaitu kulkas 1 pintu dan kulkas 2 pintu . yang tentunya masalah kulkas anda juga berbeda-beda.

Lalu bagaimana Cara Sederhana Mengatasi Kulkas Tidak Dingin ??? Berikut penjelasannya..

1. Evaporator Bocor
Evaporator bocor bisa mengakibatkan kulkas anda tidak dingin lagi . karena gas freon pasti akan keluar semua , ini dapat disebabkan karena terkena tusukan benda tajam . misalnya anda kesulitan saat mengambil es batu , karena ada bunga es terlalu banyak , kemudian anda memakai pisau sehingga tidak anda sadari pisau tersebut mengenai evaporator.

2. Thermostat Putus
Pada kulkas terdapat otomatis pengatur suhu yang namanya Thermostat. Dan jika thermostat ini putus, tentu kompresor tidak akan mendapat kiriman listrik. Sehingga kulkas menjadi tidak dingin .

3. Overload Rusak
Overload ini letaknya menempel pada kompresor .Alat ini berfungsi sebagai otomatis atau semacam relay. Jika terjadi panas berlebih pada kompresor, makan overload ini akan memutus arus yang masuk ke kompresor.

4.Mampet pada Instalasi Freon
Masalah seperti ini biasa terjadi pada semua jenis pendingin, baik freezer, chiller, upright freezer. Gejalanya yaitu kondensor jika anda pegang bagian samping kanan kiri atau belakang kulkas tidak terasa panas sama sekali.Hal ini disebabkan karena sirkulasi freon mampet pada pipa kapiler.


5. Pintu Tidak Rapat
Pintu kulkas yang longgar juga bisa menyebabkan kulkas tidak dingin. Karena hawa dingin yang ada dalam kulkas akan selalu keluar. Biasanya hal ini terjadi karena antara magnet dan karet pintu kulkas sudah tidak lengket lagi. Solusinya anda bisa ganti karet pintu tersebut dengan yang baru.
Baca juga artikel ini : Kenapa Dinding Samping Kanan Kiri Kulkas Panas

6. Kompresor Lemah
Kompresor adalah jantung dari semua komponen pada kulkas, sehingga jika ini lemah atau mati kulkas tidak bisa dingin sebagai mana fungsi utamanya. Untuk solusinya anda bisa ganti kompresor baru, atau yang second tapi masih 90% normal.

  # Penyebab Kulkas 2 Pintu Tidak Bisa Dingin Lagi

Penyebab yang membuat kulkas 1 pintu tidak dingin bisa terjadi pada kulkas 2 pintu. namun ada beberapa komponen kulkas yang tidak pada kulkas 1 pintu , dan hanya ada pada kulkas 2 pintu yang dapat menyebabkan kulkas tidak bisa dingin.

  • Timer Tidak Normal
Maksud timer tidak normal adalah timer otomatis sudah tidak bisa berputar dengan sempurna , karena timer hanya berfungsi untuk mengatur semua komponen pada kulkas .
  • Kipas FAN Rusak
Kipas fan rusak atau tidak berputar menyebabkan dingin yang ada pada evaporator tidak bisa menyebar ke dalam ruangan kulkas, sehingga pada bagian freezer akan mengalami ngeblok jadi es semu. Tentu ini juga bisa mengakibatkan kulkas anda tidak dingin. Kipas FAN yang saya maksud ini yaitu kipas FAN yang ada pada bagian freezer maupun yang di bawah dekat kompresor. Ini juga hanya terdapat kulkas 2 pintu atau kulkas ukuran besar.
  • Heater Putus
Fuse ini letaknya di dalam bagian freezer atas, ini berfungsi untuk mencairkan bunga es. Jika fuse ini rusak maka juga dapat mengakibatkan bunga es yang terlalu banyak, sehingga kulkas tidak bisa dingin.

Demikian penjelasan tentang Cara Sederhana Mengatasi Kulkas Tidak Dingin. Semoga bermanfaat dan Silahkan dishare ke media sosial yaa..
Cv. Anugerah Teknik abadi
TELP : 0315461679 / 081230032651 / 083830946375 / 083830316070 / 085731878500
WA : 082234555258 Mail : cvatasurabaya@gmail.com

Spesialis : Service, Repair, maintenance
kulkas surabaya - service kulkas surabaya - kulkas bekas surabaya - harga kulkas surabaya - kulkas murah surabaya - kulkas dijual surabaya - kulkas di surabaya - harga kulkas di surabaya - service kulkas di surabaya - service kulkas hitachi surabaya - jual kulkas surabaya - kulkas kecil surabaya - jual kulkas kecil surabaya - magnet kulkas karet surabaya - kompresor kulkas surabaya - service kulkas lg surabaya - kulkas bekas murah surabaya - service kulkas panggilan surabaya - kulkas 2 pintu surabaya - kulkas mini portable surabaya - service kulkas panasonic surabaya - jual kulkas portable surabaya - harga kulkas polytron surabaya - servis kulkas panggilan surabaya - promo kulkas surabaya - persewaan kulkas surabaya - perbaikan kulkas surabaya - reparasi kulkas surabaya - service kulkas sharp surabaya - service kulkas samsung surabaya - service kulkas sanyo surabaya - lemari es toshiba surabaya - service kulkas toshiba surabaya - harga kulkas termurah surabaya - service center kulkas toshiba surabaya - toko kulkas surabaya

Cara Sederhana Mengatasi Kulkas Tidak Dingin

Cara Sederhana Mengatasi Kulkas Tidak Dingin

Cara Sederhana Mengatasi Kulkas Tidak Dingin
Cara Sederhana Mengatasi Kulkas Tidak Dingin

Comments+ 0 komentar: